Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Lowongan Kerja Trans Metro Pekanbaru Terbaru 2023

Lokerriau - Trans Metro Pekanbaru merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dibidang retail alat-alat teknik/ penjualan Equipment, Tools /mesin teknik, safety dan perkakas lainnya yang beralamat Jl. Ir. H Juanda No. 36-38 Kp. Dalam, Kec. Senapelan, Kota Pekanbaru, Provinsi Riau.

Saat ini Kami kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan ini Tahun 2023. Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang saat ini tersedia, bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir Anda bersama Trans Metro Pekanbaru Silahkan kamu membaca dengan teliti setiap persyaratan melamar kerja yang dibutuhkan agar peluang di terima kerja lebih besar, untuk selengkapnya dibawah ini.

  • HELPER MEKANIK BUS TRANSMETRO PEKANBARU

Persyaratan :

  1. Pria
  2. Usia maksimal 40 tahun
  3. Tamatan SMK Sederajat
  4. Domisili Provinsi Riau
  5. Jujur dan bertanggung jawab
  6. Memahami mesin bus
  7. Menguasai perangkap dalam proses perawatan dan perbaikan mesin bus
  8. Memahami jenis-jenis suku cadang mesin bus

Melampirkan berkas lamaran diantaranya :

  1. Surat lamaran kerja
  2. Curriculum vitae/daftar riwayat hidup
  3. Fotocopy ijazah terakhir
  4. Fotocopy transkrip nilai
  5. Fotocopy KTP
  6. Pas Photo bewarna terbaru
  7. Dan dokumen pendukung lainnya

Bagi kamu yang berminat dan sesuai dengan kualifikasi yang telah disampaikan diatas, silahkan antarkan CV & berkas lamaran kerja kamu langsung ke alamat yang ada dibawah ini.

Lowongan Kerja Terbaru Trans Metro Pekanbaru Januari 2023

KANTOR TERMINAL BRPS TRANSMETRO PEKANBARU

Jl. Tuanku Tambusai

Labuh Baru Barat Kec. Payung Sekaki Kota Pekanbaru Provinsi Riau

Atau bisa melalui

Email : upttranspekanbaru@gmail.com

Info lebih lanjut hubungi :

Whatsapp : 0811 768 1388


Silahkan lihat juga Lowongan Kerja Berdasarkan Lulusan Dibawah ini :
Lowongan Kerja Lulusan SMP klik disini
Lowongan Kerja Lulusan SMA/SMK Sederajat klik disini
Lowongan Kerja Diploma 3 klik disini
Lowongan Kerja Lulusan Sarjana klik disini


Penutup :


INFO PENTING :

  • Harap Baca Dengan Teliti Sebelum Melamar Pekerjaan
  • Karena Banyaknya Lowongan Pekerjaan yang ada, jadi kami akan membaginya dalam beberapa kategori baik itu lulusan SMP, SMA/SMK Sederajat,D3,S1,S2 Dan S3
  • Harap Waspada Jika ada perusahaan/instansi yang meminta imbalan karena itu kemungkinan besar adalah penipuan
  • Silahkan lihat postingan lowongan kerja lainnya pada situs ini.
  • Lowongan kerja yang tidak ada batas penerimaan,biasanya butuh secepatnya setelah iklan diterbitkan.jadi segeralah mengantar/mengirimkan lamaran jika lowongan pekerjaan tersebut sesuai.
  • jika artikel ini bermanfaat bagi anda, silahkan bagikan kepada teman saudara dan kerabat..Terima kasih